Assalamualaikum Warohmatullahi Wabarokatu
Selamat datang para pembaca setia, kembali lagi di situs farmakepoo tempatnya berbagi ilmu pengetahuan mengenai isu-isu kesehatan dan kefarmasian. Dipostingan kali ini kita akan membahas mengenai artikel "penyebab luka pada lambung" dimana kasus ini sangat sering terjadi pada banyak orang.Oke, untuk lebih jelasnya mari kita simak pembahasannya...
Penyakit luka pada lambung merupakan suatu masalah yang ditandai dengan rasa sakit dan perih pada lapisan lambung yang terletak di duodenum bagian teratas pada usus. Secara umum penyakit ini di idap oleh orang lanjut usia (lansia) dan dengan gender pria sebagai urutan yang paling banyak, walaupun demikian tidak menutup kemungkinan bagi wanita juga.
Pada kasus dimana luka pada lambung lebih di idap pada lansia, sebenarnya karena pola hidup yang kurang teratur dimasa mudanya karena pada dasarnya penyakit ini hampir di idap oleh segala kalangan termasuk remaja dan terus menerus hingga menjadi parah ketika tua.
Luka pada lambung atau dengan istilah lain adalah tukak lambung memang memberikan sensasi rasa yang perih terutaman pada bagian kanan atas dan uluh hati. Namun terkadang rasa sakit dapat menyebar ke bagian kiri hingga mencapai dada yang dikenal dengan penyakit gerd
PENYEBAB LUKA PADA LAMBUNG
penyakit tukak lambung sangat erat kaitannya dengan lifestyle atau gaya hidup seseorang. berikut merupakan gaya hidup yang menjadi penyebab luka pada lambung
Secara umum dengan cara merubah gaya hidup diatas, dapat mencegah terjadinya penyakit luka pada lambung atau tukak lambung
Luka pada lambung atau dengan istilah lain adalah tukak lambung memang memberikan sensasi rasa yang perih terutaman pada bagian kanan atas dan uluh hati. Namun terkadang rasa sakit dapat menyebar ke bagian kiri hingga mencapai dada yang dikenal dengan penyakit gerd
PENYEBAB LUKA PADA LAMBUNG
penyakit tukak lambung sangat erat kaitannya dengan lifestyle atau gaya hidup seseorang. berikut merupakan gaya hidup yang menjadi penyebab luka pada lambung
- Pola makan yang tidak teratur dan juga seringnya telat makan
- Melakukan diet tinggi lemak
- Mengalami Stres yang tinggi atau berlebihan
- Pola tidur tidak teratur dan seringnya bergadang
- Kegiatan langsung tidur minimal kurang 2 jam setelah makan
Secara umum dengan cara merubah gaya hidup diatas, dapat mencegah terjadinya penyakit luka pada lambung atau tukak lambung
Jadi tahukan penyebab luka pada lambung?
Sekian postingan kali ini, semoga artikel tadi memberi manfaat berupa ilmu pengetahuan baru. Apabila berkenan silahkan bagikan artikel ini agar orang lain juga jadi tahu ilmunya dan dapat meningkat kesadaran akan kesehatannya. Jangan lupa untuk terus kunjungi situs farmakepoo karena akan ada artikel di setiap harinya.
Sampai jumpa..Wassalamualaikum Warrohmatullahi Wabarokatu
0 Komentar untuk "Penyebab Luka Pada Lambung"